Minggu, 28 Juni 2015

5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika

Sakuratotomisteri.blogspot.com - 5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika
Sakuratotomisteri

Sakuratoto : Film horor mungkin bukan sesuatu yang asing untuk kita lihat apalagi mendengar jalan ceritanya, bahkan ada sebagian orang yang menyukai film yang bertema horor atau mistik ini. banyak film horor baik yang dari dalam negeri maupun luar negeri.

Semakin majunya perfilman di dunia ini, banyak juga orang yang suka mengakat cerita horor ini berdasarkan cerita nyata ataupun cerita fiksi, yang belom tentu kebenaran nya. namun dari beberapa film horor memang ada yang di angkat berdasarkan kenyataan.

Bagi anda yang suka dengan film horor pasti mengenal dengan beberapa nama yang akan kami sebutkan di bawah ini, bagi anda yang suka dengan film horor pasti akan tahu nama - nama yang digunakan dalam sebuah film ini.

Berikut ini akan kami tampilkan beberapa Toko yang menjadi Legenda dalam perfiliman Horor di negara Amerika, siapa saja kah toko - toko itu ??? ingin tahu, mari kita lihat saja langsung :

JASON VOORHEES

Sakuratotomisteri.blogspot.com - 5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika

Jason Voorhees adalah tokoh horor yang muncul dalam film horror legendaris Friday The 13th (tak ada hubungannya dengan serial jadul di TVRI).

Jason Voorhees memiliki ciri khas. Dalam pemunculannya ia kerap menggunakan topeng hoki dan membawa senjata golok atau parang besar. Sejak kemunculannya yang pertama, Jason Voorhees telah membantai lebih dari 150 orang di semua filmnya.

FREDDY KRUEGER

Sakuratotomisteri.blogspot.com - 5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika

bintang film horror legendaris A Nightmare on Elm Street. Film yang dirilis perdana pada tahun 1984 ini telah memiliki 8 sequel. Freddy Krueger memiliki modus operandi yang unik dalam melakukan pembantaian.

Dalam kehidupan normalnya, Freddy Krueger adalah seorang pembunuh anak kecil. Ia lantas mendapatkan amarah dari para orang tua yang kalap hingga membakarnya hidup-hidup. Freddy akhirnya kembali menjadi mimpi yang paling mengerikan dalam tidur setiap korbannya

MICHAEL MYERS

Sakuratotomisteri.blogspot.com - 5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika

Michael Myers membunuh kakak perempuannya dengan sadis saat ia masih berumur 6 tahun hingga dimasukkan ke rumah sakit jiwa. Seolah benar-benar menjadi hantu yang nyata, ia kembali mendatangi keluarganya mendekati hari Halloween untuk membantai mereka yang tersisa.

CHUCKY

Sakuratotomisteri.blogspot.com - 5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika

Chucky hanyalah sebuah boneka. Sebuah mainan anak-anak. Tapi siapa sangka boneka itu dirasuki ruh jahat yang siap membantai siapa saja.

Asal muasal keganasan Chucky sebetulnya dimulai saat ada seorang pembunuh yang tertembak mati di sebuah toko mainan anak-anak. Pengaruh ilmu hitam akhirnya membuat ruhnya mampu bertransformasi ke dalam bentuk apapun. Hingga ia menemukan sebuah boneka sebagai tempat bersemayamnya hingga saat ini.

SCREAM

Sakuratotomisteri.blogspot.com - 5 Toko Horor Legendaris Negara Amerika

Film Scream (1996) saat dirilis mendapatkan sambutan yang luar biasa di kalangan moviegoers. Di Amerika film keren tersebut berhasil mendulang pemasukan lebih dari $100 juta. Scream juga mengibarkan trend baru film-film slasher.

Kekerasan seorang pembunuh, muatan kritik cerdas terhadap film horror, dipadu dengan teka-teki siapa pembunuh sebenarnya, diracik dengan apik oleh sutradara kondang Wes Craven yang juga mendunia dengan A Nightmare on Elm Street.

Bagi anda semua yang menyukai film horor pasti kenal dengan beberapa nama toko yang barusan saya sebutkan tadi, itu hanya sebagian kecil toko yang menjadi legenda di negara Amerika, masih banyak toko horor yang lain nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar